Home » Posts tagged 'bagus'

Tag Archives: bagus

Silabus Kurikulum 2013 SMA

Buat Bapak/Ibu guru yang membutuhkan silabus SMA kurikulum 2013 silakan download dengan cara klik link tiap kelompok mata pelajarannya

lihat daftarnya ini:

A. Mata Pelajaran Wajib A

    – Pend. Agama Budi pekerti

    – Pend. Pancasila dan Kewarganegaraan

    – Bahasa Indonesia

    – Bahasa Inggris

    – Seni Budaya

    – PenjasOrKes

    – Prakarya dan Kewirausahaan

B.  Mata Pelajaran Peminatan Matematika dan Ilmu-ilmu Alam

     – Matematika

     – Fisika

     – Kimia

     – Biologi

C. Mata Pelajaran Peminatan Ilmu-ilmu Sosial

     – Geografi

     – Sejarah

    – Sosiologi

     – Ekonomi

D. Mata Pelajaran Peminatan Ilmu-ilmu Bahasa dan Budaya

     – Bahasa Indonesia

     – Bahasa Inggris

     – Bahasa Asing

     – Antropologi

Penghargaan Diri

kemampuan untuk menerima  dan menghomati diri sendiri apa adanya dengan segala kekurangan dan kelebihanya pada dasarnya sangat dibutuhkan, namun jika sikap tersebut berlebihan maka akan menjadi boumerang yang akan menghancurkan kehormatan diri sendiri. ciri dasar dari orang yang memiliki penghargaan diri yang bagus adalah engan merasa puas dengan segala apa yang ada pada diri mereka sendiri.

Penghargaan Diri bukanlah Harga Diri

pujian yang berlebihan dari orang lain akan membuat kita lemah dan tak sanggup untuk dapat meraih penghargaan dan kesuksessan atas hasil jeri payah kita sendiri. tekanan yang sangat keras dan berlebihan yang diakibatkan oleh pujian dari orang lain menyebabkan kita berusaha keras yang menyebabkan kita terlalu berlebihan dan menghalalkan segala cara. Harga diri sejati dibangun setahap-demi setahap, dengan cara meraih kebangaan  yang bisa dibenarkan dengan segala bentuk prestasi nyata, bukan karena optimesme semu yang disodorkan oleh pihak ketiga.

sedangkan penghargaan diri dibangun atas dasar kecintaan kita pada diri sendiri atas kelebihan dan kekurangan yang kita miliki, sehingga kita perlu lagi berusaha membuat orang lain terkesima dengan segala apa yang kita lakukan. sehingga apapun yang kita lakukan bebas tanpa beban dan sesuai dengan segala kelebihan dan kekurangan yang kita miliki.

Latihan membangun Penghargaan Diri

  1. menyadari kelebihan yang kita miliki dan berusaha untuk mengembangkan kemampuan tersebut.
  2. menyadari keterbatasan kita dan mencari tahu bangaimanakah menanguanginya.

Afit Sutiyawan